Mark Zuckerberg
Steve Chen dan Chad Hurley
Jerry Yang dan David Filo
Matt Mullenweg
Matt Mullenweg baru berusia 19 tahun ketika ia menciptakan platform blogging yang kini dipakai dimana-mana. Ia mendirikan platform blogging WordPress pada tahun 2005, dan sejak itu blogosphere pun mulai berevolusi. Orang-orang mulai berpindah dari MovableType dan platform lainnya ke WordPress, karena platform baru ini memang mudah dipakai dan selalu diperbaharui dan terus meningkat.
Tom Anderson
Menciptakan jaringan sosial #1 di dunia dengan lebih dari 100 juta pengguna, Tom Anderson mendirikan MySpace di tahun 2004 ketika ia baru berusia 23 tahun. Dia mungkin tidak sekaya Mark Zuckerberg, tapi ia tercatat sebagai pendiri dari jaringan sosial yang dipakai paling luas di Internet.
Blake Ross
Pada tahun 2003, Blake Ross mendirikan Mozilla ketika dia baru berusia 19 tahun. Sejak itu, Mozilla tumbuh sangat pesat, menggoda pengguna Internet untuk memakai penjelajah Firefox Mozilla mereka sendiri, yang terbukti memang lebih mudah dioperasikan dibandingkan kebanyakan aplikasi penjelajah web lainnya.
Pierre Omidyar
Pada tahun 1995 ketika ia baru berusia 28 tahun, Pierre Omidyar mendirikan eBay, lelangan online sedunia. Sejak itu, banyak orang-orang menghargai penemuannya, sehingga mendorong eBay menjadi platform dunia.
Para pemuda yang Luar Biasa..........
semoga menjadi inspirasi buat kita semua...
4 komentar:
Aku juga punya ide, tapi mau di buat kemana ya?
Sedang mencari huehehehehe
Aku punya ide lebih dari mereka, Tapi ga tau mengaplikasikannya.. Bagaimana ya.. Kadang udh ketemu tp ga ngerti proses membuat programnya gmn.. Tp gpplah demi masa depan.. Aq mencoba mencari.. Wkkkkk..
Aku juga punya ide lho...... dan ide saya adalah memberikan award buat owner blog ini :D
checkout: katakataku.
Dari Indonesia kapan ya??? hehhehe
Post a Comment